Seminar Evaluasi Hasil Penelitian (Seminar II) adalah kelanjutan dari kegiatan Seminar Proposal Penelitian. Seminar II merupakan kegiatan evaluasi dari proses penelitian. Seminar II dikoordinir oleh Jurusan Agroekoteknologi. Mahasiswa yang akan melakukan program Seminar Evaluasi Hasil harus menyelesaikan penelitian dan memenuhi syarat yang telah ditentukan oleh Jurusan Agroekoteknologi. Selanjutnya mahasiswa harus melengkapi berkas check list yang sudah disediakan untuk mendaftar pada kegiatan seminar evaluasi hasil dengan menyiapkan 5 pembahas. Berkas pendukung check list pendaftaran Seminar Evaluasi Hasil Penelitian sebagai berikut :
-
- Check List Evaluasi Hasil Penelitian (Penulisannya Harap di Ketik)
-
- Undangan dan Berita Acara Seminar Evaluasi Hasil (Penulisannya Harap di Ketik dan Berita Acara di Cetak Sebanyak 5 Lembar)